Kamis, 07 Desember 2017
surah al-hadid ayat 1 - 10
Semua yang berada di langit dan yang berada di bumi bertasbih kepadaAllah (menyatakan kebesaran Allah). Dan Dialah Yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana. (QS.57:1)
Kepunyaan-Nyalah kerajaan langit dan bumi. Dia menghidupkan danmematikan, dan Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu. (QS. 57:2)
Dialah Yang Awal dan Yang Akhir Yang Zhahir dan Yang Bathin ; dan Dia Maha Mengetahui segalasesuatu. (QS. 57:3)
Dialah yang menciptakan langit dan bumi dalam enam masa; Kemudian Diabersemayam di atas 'Arsy dia mengetahui apa yang masuk ke dalam bumi dan apa yang keluar daripadanya dan apa yangturun dari langit dan apa yang naik kepadanya. Dan Dia bersama kamu di mana saja kamu berada. Dan AllahMaha Melihat apa yang kamu kerjakan. (QS. 57:4)
Kepunyaan-Nya-lah kerejaan langit dan bumi, Dan kepada Allah-lahdikembalikan segala urusan. (QS. 57:5)
Dialah yang memasukkan malam ke dalam siang dan memasukkan siang kedalam malam. Dan Dia MahaMengetahui segala isi hati. (QS. 57:6)
Berimanlah kamu kepada Allah dan Rasul-Nya dan nafkahkanlah sebagiandari hartamu yang Allah telah menjadikan kamu menguasainya. Maka orang-orang yang beriman di antara kamu danmenafkahkan (sebagian) dari hartanya memperoleh pahala yang besar. (QS. 57:7)
Dan mengapa kamu tidak beriman kepada Allah padahal Rasul menyeru kamusupaya kamu beriman kepada Rabbmu. Dan sesungguhnya Dia telah mengambil perjanjianmu jikakamu adalah orang-orang yang beriman.(QS. 57:8)
Dialah yang menurunkan kepada hamba-Nya ayat-ayat yang terang(Al-Qur'an) supaya Dia mengeluarkan kamu dari kegelapan kepada cahaya. Dan sesungguhnyaAllah benar-benar Maha Penyantun lagi Maha Penyayang terhadapmu. (QS. 57:9)
Dan mengapa kamu tidak menafkahkan (sebagian hartamu) pada jalanAllah, padahal Allah-lah yang mempusakai (mempunyai) langit dan bumi? Tidak sama di antarakamu orang yang menafkahkan (hartanya) dan berperang sebelum penaklukan (Mekah). Merekalebih tinggi derajatnya daripada orang-orang yang menafkahkan (hartanya) dan berperangsesudah itu. Allah menjanjikan kepada masing-masing mereka (balasan) yang lebih baik. DanAllah mengetahui apa yang kamu kerjakan. (QS. 57:10)
al-fatihah
al-baqarah
ali-imran
annisa
al-ma'idah
al-anam
al-araf
al-anfal
attaubah
yunus
hud
yusuf
arradu
ibrahim
al-hijr
annahl
al-isra
al-kahfi
maryam
toha
al-anbiya
al-hajj
al-mu`minun
annur
al-furqan
asy-syuara
annaml
al-qashash
al-ankabut
arrum
luqman
assajdah
al-ahzab
saba`
fathir
yasin
ash-shaffat
shad
azzumar
al-mu`min
fushshilat
asy-syura
azzukhruf
addukhan
al-jatsiyah
al-ahqaf
muhammad
al-fath
al-hujurat
qaf
adz-dzariyat
ath-thur
annajm
al-qamar
arrahman
al-waqiah
al-hadid
al-mujadilah
al-hasyr
al-mumtahanah
ash-shaf
al-jumuah
al-munafiqun
attaghabun
ath-thalaq
attahrim
al-mulk
al-qalam
al-haaqqah
al-maarij
nuh
al-jinn
al-muzammil
al-muddats-tsir
al-qiyaamah
al-insaan
al-mursalaat
annaba`
annaaziat
abasa
attakwir
al-infithar
al-muthaffifin
al-insyiqaq
al-buruuj
ath-thariq
al-alaa
al-ghaasyiyah
al-fajr
al-balad
asy-syams
al-lail
adh-dhuhaa
al-insyirah
attin
al-alaq
al-qadr
al-bayyinah
az zalzalah
al-aadiyaat
al-qariah
attakatsur
al-ashr
al-humazah
al-fiil
quraisy
al-maauun
al-kautsar
al-kafirun
an-nashr
allahab
al-ikhlash
al-falaq
an-nas